Berikut ini adalah pertanyaan dari vilanaaa091 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a).teks ulasan adalah
b).teks ulasan adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
•Teks ulasan adalah teks yang dibuat pengulas dari pengamatan, pemeriksaan, dan hasil penilaian pada suatu karya (buku, novel, dan film). Berikut ciri-ciri, jenis, struktur dan contoh teks ulasan
• Teks ulasan sering ditemukan pada buku, film, serial, dan komentar di blog. Jenis teks ini mudah ditemukan dan dibaca oleh semua orang. Teks ulasan memberikan pendapat yang berhubungan dengan objek yang ingin diulas.
• Teks ulasan adalah teks yang memaparkan penilaian terhadap suatu objek atau karya. Pembaca bisa menilai kualitas sebuah karya dalam buku atau film. Dalam teks tersebut bisa ditambahkan kekurangan dan kelebihan dalam sebuah karya.
• Teks ulasan pendek mudah ditemukan dalam sampul belakang buku, halaman awal buku, film, dan karya sastra (novel, cerpen, dan puisi). Ulasan dari pembaca ini bisa menjelaskan tentang pesan moral ke dalam kehidupan nyata. Teks ini juga membantu pembaca untuk memahami sebuah karya yang bermanfaat untuk masyarakat.
• Secara umum pengertian kesimpulan adalah pernyataan yang diambil secara ringkas dari keseluruhan hasil pembahasan atau analisis. Dengan kata lain kesimpulan adalah hasil dari suatu pembicaraan. ... Hal ini bisa saja karena penulis sulit memilih atau menemukan sesuatu yang menarik atau berguna untuk dijadikan kesimpulan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh goffline292 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 14 Apr 22