Berikut ini adalah pertanyaan dari henyfahria25 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
JAWABAN
1.Informasi yg didapatkan adalah bahawa Warga sekolah SDN 006 Bontang selatan menggelar kegiatan bertema peduli lingkungan selama dua hari dalam rangka memperingati hari peduli sampah nasional,dan diadakan lomba mewarnai serta melukis tentang peduli lingkungan, yang diikuti siswa kelas I-III lomba mewarnai, melukis diikuti siswa kelas IV-V.
2.•Poster wajib menggunakan bahasa yang mudah dipahami.
•Poster harus tersusun dari kalimat yang singkat, jelas serta bermakna.
•Poster yang baik harus dikombinasikan dengan kata-kata dan gambar.
•Poster yang dibuat harus mampu menarik minat publik.
3.Gambar yang digunakan tersebut harus dapat sesuai dengan tema dari poster tersebut. Gambar yang digunakan harus berbeda dengan yang lain.
4.•Rajin ibadah
•Hindari teman yang tidak baik
•Bergaul seadanya
•laksanakan hobi positif
5.•Menjaga kebersihan tubuh.
•Harus diawasi orangtua dalam pembelajaran pubertas.
•Memahami perubahan fisik dan emosi serta mental.
Penjelasan:
cieee lg belajar pubertas ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmadanwar55 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 20 Apr 22