buatlah sebuah paragraf yg merupakan struktur orientasi!pliss batuin:D​

Berikut ini adalah pertanyaan dari polizzz pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah sebuah paragraf yg merupakan struktur orientasi!
pliss batuin:D

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

contoh paragraf orientasi dalam cerita fantasi berjudul "Selawat Dedaunan" adalah pengarang mengenalkan latar tempat cerita berupa karakteristik sebuah bangunan masjid, suasana dan kondisi di sekiling masjid, dan sebuah pohon trembesi nan rindang yang mempercantik masjid tersebut.space

Penjelasan:

Cerita fantasi adalah cerita yang menamplikan tema yang irasional atau tidak dapat terima akal (logika). Adapun struktur teks narasi yang paling ringkas meliputi: orientasi, komplikasi, dan resolusi. Berikut penjelasan masing-masing strukturnya:

orientasi adalah bagian pengenalan situasi, misalnya pengarang memberi informasi waktu, tempat, tokoh ataupun penokohannya, dan unsur lainnya yang dapat memberi kesan kepada pembaca.

komplikasi adalah bagian yang menampilkan latar belakang konflik, pemicu konflik hingga konflik memuncak (klimaks), yang mana menunjukkan hubungan sebab akibat antar konflik.

resolusi yang menunjukkan konflik menurun dan dapat diselesaikan.

Struktur di atas dapat dijabarkan dalam kerangka berpikir di bawah ini.

Judul cerita fantasi: Selawat Dedaunan karya Yanusa Nugroho.

Orientasi: pengarang mengenalkan latar tempat cerita berupa karakteristik sebuah bangunan masjid, suasana dan kondisi di sekiling masjid, dan sebuah pohon trembesi nan rindang yang mempercantik masjid tersebut.

Komplikasi: konflik dimulai ketika Haji Ibrahim (Ketua pengurus masjid) merasa risau karena jamaah masjid yang sepi, bahkan tidak berubah sejak 30 tahun lalu. Lalu, pada suatu siang, dau-daun pohon trembesi di halaman masjid berguguran karena tertiup angin. Kemudian, dijumpainya seorang nenek yang memunguti daun-daun tersebut tanpa mau dibantu Haji Ibrahim dan satu pengurus masjid. Haji Ibrahim mengamati gumaman nenek tersebut, ternyata sedang memohon ampun kepada Tuhan. Nenek tersebut melakukan kegiatan sampai subuh tiba.

Resolusi: peristiwa tersebut menarik perhatian para warga untuk melihat si nenek. Namun, tanpa disadari para warga ikut salat berjamaah setiapkali azan berkumandang. Hal itu membuat masjid semarak oleh jamaah. Dua hari kemudian selepas waktu Ashar, si nenek meninggal dan dimakamkan di belakang masjid. Peristiwa si nenek itu seakan memberi contoh tentang ampunan Tuhan yang selalu terbuka bagi siapa saja yang mau memohon ampun kepada-Nya.

Dengan demikian, contoh paragraf orientasi dalam cerita fantasi berjudul "Selawat Dedaunan" adalah pengarang mengenalkan latar tempat cerita berupa karakteristik sebuah bangunan masjid, suasana dan kondisi di sekiling masjid, dan sebuah pohon trembesi nan rindang yang mempercantik masjid tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mayajuliana873 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22