Berikut ini adalah pertanyaan dari sahrudinsiregar812 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Perhatikan penggalan teks ulasan berikut untuk menjawab soal nomor 2 dan 3! Novel tipis bercerita tentang Adinda, seorang gadis keturunan Belanda yang hidup di perkampungan orang-orang latin di Merauke. Kehidupannya yang miskin membuatnya bermimpi memiliki rumah yang indah. Sebenarnya novel ini terdiri atas 44 kisah pendek yang tidak berhubungan satu sama lain. Potongan-potongan adegan yang dituturkan Adinda memberikan suatu gambaran jelas tentang kehidupannya.Apakah unsur yang paling menonjol dari penggalan resensi tersebut? Jawab:
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
unsur dan kalimat yang paling menonjol dari penggalan resensi tersebut adalah
"Kehidupannya yang miskin membuatnya bermimpi memiliki rumah yang indah."
karena di kalimat ini menjelaskan pokok utama yang akan dijelaskan "kehidupannya yang miskin"
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh serkanjenius dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 Aug 22