Jelaskan apa itu :1. Surat undangan resmi2. Surat undangan setengah

Berikut ini adalah pertanyaan dari githa1209 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan apa itu :1. Surat undangan resmi
2. Surat undangan setengah resmi
3. Surat undangan tidak resmi

Note: Ni kenapa sih? Mau bikin akun baru (ಥ ͜ʖಥ)​
Jelaskan apa itu :1. Surat undangan resmi2. Surat undangan setengah resmi3. Surat undangan tidak resmiNote: Ni kenapa sih? Mau bikin akun baru (ಥ ͜ʖಥ)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ok" saya akan bantu adek jawab soal tentang B.indo tema

"surat undangan"

1.Surat Undang Resmi

adalah surat yang mengharapkan kehadiran seseorang/pihak pada suatu acara atau keperluan tertentu, pada waktu dan tempat yang sudah dipastikan ditulis secara formal.

2.Surat Undangan Setengah Resmi

ialah surat undangan yang mengatas namakan perorangan ataupun keluarga yang ditujukan ke pihak lain.

3.Surat Undangan Tidak Resmi

adalah surat undangan ditulis oleh perorangan / pribadi untuk mengajak orang lain agar datang ke suatu acara.

Sekian terima kasih"

dan"

semoga membantu"

Jawaban:Ok

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daisukeshima dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22