Berikut ini adalah pertanyaan dari wasalwawa4584 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
kutipan langsung :
Feature merupakan salah satu karya jurnalistik yang khas. Menurut Williamson dalam Santana (2005:5), “A feature story is a creative, sometimes subjective, article designed primarly to entertain and to inform readers of an event, a situasion or an aspect life.”
kutipan tidak langsung :
Seorang mahasiswa hendaknya harus dapat menentukan metode penelitian yang akan dia gunakan saat hendak membuat skripsi, tesis, maupun disertasi¹. Adapun salah satu metode yang mesti mereka tentukan adalah kualitatif atau kuantitatif. Jika mahasiswa lebih menyenangi statistik, maka metode kuantitatif bisa dipilih dan digunakan untuk bahan penelitiannya. Sebaliknya, jika mahasiswa lebih senang menganalisa suatu peristiwa, maka metode kualitatif bisa dipilih dan digunakan dalam penelitian yang akan dilakukan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firaavania dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 May 22