Berikut ini adalah pertanyaan dari Rajaelisa213 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Mobil matik banyak digemari warga yang hidup di kota besar. mereka memilih mobil ini karena kemacetan sangat luar biasa. mengendarai mobil matik pada saat arus lalu lintas macet jelas lebih nyaman dibandingkan dengan kendaraan yang menggunakan [Transmisi] manual
Pembahasan
Transmisi dalam otomotif adalah sistem yang memiliki fungsi untuk kecepatan dan konversi torsi dari sebuah mesin menjadi kecepatan dan torsi yang berbeda yang nantinya akan diteruskan ke penggerak terakhir. Konversi ini berguna dalam mengubah tingkat kecepatan putar yang tinggi menjadi lebih rendah tetapi juga lebih bertenaga, hal ini juga dapat berlaku sebaliknya. Adapun jenis-jenis transmisiyang biasa digunakan dalammobil, antara lain transmisi sliding mesh, constant mesh, synchromesh, CVT, dan automatic shift gear.
Pelajari Lebih Lanjut
Pelajari lebih lenjut mengenai materi transmisi mobil melalui link yomemimo.com/tugas/18294281
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 28 Jun 22