tentukan apakah kalimat-kalimat berikut menggunakan konjungsi kausal atau konjungsi temporal:1.

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitibadiyah76 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan apakah kalimat-kalimat berikut menggunakan konjungsi kausal atau konjungsi temporal:1. Gempa bumi adalah getaran atau guncangan yang terjadi karena

pergerakan lapisan batu bumi yang berasal dari dasar atau bawah permukaan bumi

2. Getaran gempa bumi sangat kuat dan merambat ke segala arah sehingga dapat menghancurkan bangunan dan menimbulkan korban jiwa

3. Bahkan getarannya sampai terasa jauh, hal itu menjadi sebab gempa vulkanik

4. Tempat ini dikenal dengan lingkaran api karena banyaknya gunung berapi

5. Gempa tektonik terjadi karena lapisan kerak bumi menjadi Genting atau lunak sehingga mengalami pergerakan

6. Sebelum berangkat sekolah dia selalu berpamitan

7. Lava gunung tersebut keluar, namun tidak mengenai pemukiman warga

8. Aliran lava keluar, kemudian membeku​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. kausal

2. kausal

3. kausal

4. kausal

5. kausal

6. temporal

7. kausal

8. temporal

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mathem0on dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Nov 22