Identifikasi ragam bahasa apakah yang digunakan dalam percakapan tersebut dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rustiiyatiya613 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Identifikasi ragam bahasa apakah yang digunakan dalam percakapan tersebut dan jelaskan alasannya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengingat dialog tidak diberikan, kita tidak dapat mengidentifikasi ragam bahasa maupun topik percakapan. Namun, kita dapat mempelajari mengidentifikasi hal tersebut. Ragam bahasa adalah gaya penggunaan suatu bahasa, misalnya bahasa formal, sehari-hari, kasual dan sebagainya. Topik percakapan adalah hal utama yang dibicarakan dalam percakapannya.

Pembahasan

Ragam bahasa, atau style of language dalam bahasa Inggris, merupakan gaya penggunaan suatu bahasa. Gaya penggunaan bahasa ini didasarkan oleh konteks suasana atau situasi percakapan. Gaya penggunaan bahasa ada berbagai macam, misalnya gaya bahasa formal yang menggunakan bahasa baku dan gaya bahasa sehari-hari yang lebih cenderung menyisipkan slang atau istilah lokal.

Topik secara umum berarti inti pembahasan atau penyampaian. Ketika kamu ingin menentukan topik percakapan, kamu terlebih dahulu perlu mengetahui apa yang secara umum dibicarakan dalam percakapan tersebut. Setelah itu, kamu gunakan kata atau frasa singkat yang paling menyatakan secara umum isi percakapannya. Begitulah cara kamu menentukan topik percakapan.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN TERBAIK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mirazakia529 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Jan 23