Berikut ini adalah pertanyaan dari srikembang740 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
21.b.meninggal dunia
Berikut adalah pembahasannya.
Ungkapan "menghadap Tuhan yang Maha Esa" bermakna meninggal dunia. Ungkapan ini memiliki makna yang sama dengan berkalang tanah, berlalu, berpulang, berputih tulang, binasa, lewat, mangkat, mendahului, mengembuskan napas penghabisan, meninggal, putus jiwa, tewas, dan wafat
22.c.ogal tidak ingin dirinya menjadi beban Bu tutik
pembahasan: bermaksud ogal tidak mengecewakan Bu tutik selama ibunya meninggal
23.d.melalui perasaan tokoh ogal
pembahasan:ogal merasa kaget dan bertanya kepada Bu tutik
24.a.sudut pandang orang pertama pengarang sebagai pameran utama
pembahasan:Sudut Pandang Orang Pertama sebagai Tokoh Utama
Segala hal yang berkaitan dengan pikiran, perasaan, serta tingkah laku, ataupun kejadian tokoh “aku” yang digambarkan di cerita tersebut
25.d.ogal sangat bersedih kerena ibunya sudah meninggal dunia
pembahasan:menyeka air matanya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tidarraditya21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 25 Feb 23