Kaidah kebahasaan apa saja yang digunakan dalam teks berita?

Berikut ini adalah pertanyaan dari febilicio8371 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kaidah kebahasaan apa saja yang digunakan dalam teks berita?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teks berita mempunyai enam kaidah kebahasaan yang menjadi unsur pembentuk kalimat sehingga menjadi paragraf yaitu penggunaaan bahasa baku, menggunakan kalimat langsung, kata kerja, konjungsi waktu mental, fungsi keterangan waktu dan tempat, serta penggunaankonjungsi temporalatau konjungsi waktu.

Pembahasan:

Teks Beritaadalah suatu teks yang menceritakan atau menerangankan mengenai suatu kejadian atau peristiwa yang baru saja terjadi atau masih menjadi buah bibir atau perbincangan masyarakat yang mana kejadian yang diinformasikan tersebut haruslahfaktualdanaktual kebenarannya. Teks berita biasanya disebarkan luaskan melalui berbagai media, misalnya media cetak seperti koran, majalah, media elektronik seperti radio, televisi, internet, ataupun media lainnya.

Pada teks berita ada pula struktur nya yaitu terdiri dari judul berita, kepala berita, tubuh berita, dan ekor berita. Pada teks berita haruslah menjelaskan mengenai 5W + 1H yaitu apa, siapa, dimana, kapan, mengapa, dan bagaimana.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi teks berita pada yomemimo.com/tugas/12628338

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22