Tujuan munculnya komunikasi dalam kehidupan manusia adalah ....

Berikut ini adalah pertanyaan dari mauludani2730 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tujuan munculnya komunikasi dalam kehidupan manusia adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk menentukan langkah langkah kehidupan di masa yang akan datang.

Penjelasan :

Komunikasi biasa terjadi dimana saja,

Komunikasi diartikan sebagai suatu proses penyampaian informasi baik pesan, ide maupun gagasan dari satu pihak kepada pihak lain yang umumnya dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti oleh kedua belah pihak.

Detil Jawaban:

Kelas: 6

Mapel: B. Indo

Bab: Tentang Kuminitas Dalam Kehidupan Manusia

Kode: 2.0.9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sandi13237 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22