Berikut ini adalah pertanyaan dari kevinnaulipasaribu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Merdeka dari corona/covid 19
Hari ini adalah penghujung tahun
Ku berharap sekali
Corona pergi
Sudah setahun kau berkelana
Seluruh dunia sudah kau jelajahi
Kini kami ingin merdeka
Merdeka dari mu Corona
Kami ingin sekolah
Ingin ke mesjid
Ke wisata lainnya
Pulang kampung
Dan banyak lagi kami jelajahi
Satu persatu kau sudah ambil saudara kami
Dari Sabang sampai Merauke
Dari ujung dunia ke ujung dunia
Dari timur ke barat
Semua sudah kau jelajahi Corona
Kini....
Kami ingin merdeka
Kami sudah rindu dengan sekolah
Rindu dengan guru kami
Rindu dengan saudara kami yang jauh disana
Dan juga rindu mesjid tempat ibadah kami
Rindu kami tak bisa lagi dibendung
Corona,...
Sekarang sudah diujung tahun
Pergilah kau Corona
Dari mana kau berasal
Kembalilah kesana
Kau datang tak diundang
Dan juga tak dijemput
Seperti jelangkung
Kami ingin merdeka
Kami berharap sungguh padamu
Jadilah tahun 2021 tahun yang mulia
Dari segala nya
Jangan pernah melihat kebelakang
Jadikanlah tahun 2020 tahun yang lalu
Tahun yang tak pernah kembali lagi
Seperti umur kami yang telah berlalu
Ya Allah jadikanlah tahun ini
Tahun yang penuh berkah
Bermanfaat dan berarti bagi kami
Karena kami ingin merdeka dari jeritan derita karena
Corona
Selamat tinggal Corona...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh isnaniyah4rza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Feb 23