Hikmah apa yang bisa kita ambil dari perayaan Padungku ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari rhestam4512 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hikmah apa yang bisa kita ambil dari perayaan Padungku ? Tolong jawab dooong kak. mohon di Jawab secepatnya °•°•°•°•°​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hikmah yang bisa kita ambil dari perayaan Padungku adalah rasa syukur terhadap Tuhan atas hasil panen dan silaturahmi antara warga setempat.

Penjelasan:

Perayaan Padungku adalah akulturasi antara umat Nasrani dan tradisi adat Suku Mori dan Pamona dari Kabupaten Poso dalam menggelar rasa syukur atas hasil panen yang diberikan Tuhan.

Perayaan Padungku diselenggarakan sesudah melaksanakan kegiatan panen dan disambungkan dengan acara keagamaan dalam merayakannya. Warga desa awalnya akan melaksanakan ibadah di gereja sebelum menyambut dan menerima tamu di rumah masing-masing. Perayaan Padungku telah dijadikan tradisi dalam mengucap syukur yang dilaksanakan turun-temurun oleh Suku Mori semenjak dahulu kala.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang perayaan tradisi syukuran Padungku pada

yomemimo.com/tugas/50240095

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MTRivaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22