Laos mempunyai beberapa sungai yang mengalir melalui wilayahnya, salah satunya

Berikut ini adalah pertanyaan dari davinak6494 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Laos mempunyai beberapa sungai yang mengalir melalui wilayahnya, salah satunya sungai mekong. akan tetapi, pembangunan bendungan sungai yang dilakukan laos menyebabkan pertentangan dengan negara tetangganya seperti kamboja dan vietnam. analisislah faktor penyebab pertentangan itu!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ambisi Laos ini menyimpan potensi konflik karena adanya dampak lingkungan yang muncul dari pembangunan bendungan baru oleh Laos dan berdampak langsung pada perekonomian Kamboja dan Vietnam.

Hal ini terlihat dari berkurangnya debit air di Danau Tonle Sap yang penting dalam industri perikanan Kamboja dan hilangnya sedimentasi di Delta Sungai Mekong yang penting untuk kesuburan tanah. Jika agenda Laos ini terus dijalankan, dampak jangka panjang yang bisa timbul adalah penurunan GDP Kamboja dan Vietnam. Diperkirakan, Kamboja akan kehilangan 3.7% GDP dan Vietnam akan kehilangan 0.3%.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadlifahaidar31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22