Berikut ini adalah pertanyaan dari alfimuhammadfadlan pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: iklan yang lebih efektif adalah iklan
Penjelasan:
Teks iklan:
Iklan 1:
Teksnya banyak dan
memuat informasi
yang sangat detail. Teks
mendominasi iklan.
Iklan 2:
Teks sederhana dan
hanya terdiri atas dua
kalimat yang menegaskan
keunggulan produk.
Gambar :
Iklan 1:
Gambar botol “Saus
Tomat Marincha”
ditampilkan dalam
ukuran kecil.
Iklan 2:
Gambar botol “Saus Tomat
Marincha” ditampilkan
secara kreatif. Gambar
botol saus digantikan
gambar tomat yang disusun
berbentuk botol saus.
Gambar ini memberi pesan
bahwa saus tersebut berisi
tomat segar.
Kelengkapan
informasi;
Iklan 1:
Mengandung informasi
lengkap tentang hal-hal
berikut.
a. Nama produk,
yaitu “Saus Tomat
Marincha”.
b. Keistimewaan
produk, yaitu saus tomat
dibuat dari
tomat segar.
c. Pembuat produk,
yaitu Marincha & Co.
d. Konsumen yang
dituju, yaitu keluarga.
Hal ini tecermin dari
bahasa iklan yang
digunakan, yaitu
“Sangat cocok untuk
keluarga Anda”.
Iklan 2:
Mengandung informasi
lengkap tentang hal-hal
berikut.
a. Nama produk, yaitu “Saus Tomat Marincha”.
b. Keistimewaan produk,
yaitu saus tomat hanya
dibuat dari tomat asli.
c. Pembuat produk, yaitu
Marincha & Co.
d. Konsumen yang dituju,
yaitu keluarga. Hal ini
tercermin dari bahasa
iklan yang digunakan,
yaitu “Terbaik untuk
keluarga”.
Kesimpulannya adalah iklan “Saus Tomat Marincha” yang lebih efektif
adalah iklan ke-2 karena disajikan lebih kreatif dan menarik perhatian.
Kalimat dalam iklan ke-2 lebih sederhana dan singkat sehingga lebih
mudah diingat.
Pasti bener kok
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh livvahhh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 19 Dec 22