penggolongan produk menurut kepuasan konsumen​

Berikut ini adalah pertanyaan dari iqbaaalshelby pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penggolongan produk menurut kepuasan konsumen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Barang Tahan Lama (Durable goods)

Barang tahan lama (durable goods) adalah barang berwujud yang biasanya secara normal bisa bertahan dalam pemakaian berulang kali.

b. Barang Tidak Tahan Lama (Non Durable Goods)

Barang tidak tahan lama (non durable goods) adalah barang berwujud yang secara normal bisa dikonsumsi sekali atau beberapa kali.

c. Barang yang Bersifat Klasikal

Barang yang bersifat klasikal adalah barang yang digemari dan disukai oleh konsumen sepanjang masa meskipun ada model dan produk-produk lebih baru.

d. Barang yang Bersifat Kotemporer

Sifat barang yang kotemporer dipengaruhi oleh trend dan kegemaran konsumen,

e. Barang yang Bersifat Adjustable

Barang adjustable adalah barang yang menyesuaikan dengan mengikuti perubahan iklim

f. Barang yang Bersifat Luxirius

Barang luxirius adalah barang yang sifatnya mewah dan konsumennya barasal dari golongan tertentu dan biasanya toko menyediakan ruang khusus yang dimaksudkan untuk mempertahankan karakteristiknya

g. Barang yang Bersifat Prestisius

Barang prestisius ialah barang yang memberikan kedudukan tersendiri dalam kehidupan sosial seseorang dan biasanya ditata serta dikelompokan secara eklusif di dalam toko

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kingdomoppawer dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22