Berikut ini adalah pertanyaan dari yugaktp994 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
5tentukn struktur teks eksposisi tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pokok-pokok informasi dalam teks eksposisi berjudul Gaya Hidup Zero Waste sebagai berikut :
- Gaya hidup zero waste yaitu menghilangkan sebanyak mungkin sampah agar tidak terjadi kerusakan lingkungan.
- Cara memulai gaya hidup zero waste dengan mengurangi sampah plastik.
- Membawa wadah makan dan minuman dari rumah saat bepergian agar tidak menghasilkan sampah saat membeli makanan, bisa menjadi cara yang harus dibiasakan.
- Cara selanjutnya yang bisa dilakukan adalah membuat perencanaan saat hendak belanja bulanan untuk membantu mengurangi limbah rumah tangga.
- Memulai gaya hidup zero waste dengan mengubah kebiasaan di rumah.
Struktur teks eksposisi :
- Pernyataan pendapat (tesis) : Gaya hidup zero waste atau menghilangkan sampah, bisa mencegah kerusakan lingkungan.
- Argumentasi : Anda bisa memulai dengan barang-barang yang bisa digunakan berulang, misalnya saat anda pergi membeli makanan di luar, anda bisa membawa tempat makan, botol minum dan tas belanja sendiri.
- Penegasan ulang : Gaya hidup zero waste bisa dimulai dengan mengubah kebiasaan di rumah.
Pembahasan
Teks eksposisi adalah teks yang memaparkan suatu permasalahan, disertai dengan alasan-alasan logis.
Struktur teks eksposisi ada 4 yaitu :
- Pernyataan pendapat (tesis) yaitu pendapat penulis berkaitan dengan tema teks.
- Argumentasi yaitu bukti yang menguatkan pendapat penulis.
- Penegasan ulang yaitu kalimat yang menegaskan kembali pendapat penulis mengenai tema teks, berdasarkan bukti atau fakta yang sudah dijelaskan.
- Penutup yaitu kesimpulan dari tema atau permasalahan yang dibahas dalam teks. Penutup bisa tidak dicantumkan dalam teks.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian teks eksposisi yomemimo.com/tugas/285875
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rinidinia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Dec 22