"Hilang kabus yang menutup mata Terbukalah akal pada hukum semesta

Berikut ini adalah pertanyaan dari jwaamil pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

"Hilang kabus yang menutup mataTerbukalah akal pada hukum semesta
Yang baik kan terlihat dan terpercaya
Yang buruk kan terpampang jua",

isi yang terkandung dalam syair tesebut adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perbuatan yang baik dan buruk pasti terlihat berbeda. Dimanapun perbuatan baik itu berada pasti akan dipercaya. Sebaliknya dengan keburukan akan mendapat ganjarannya. Tidak ada yang bisa menutup nutupi keburukan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh octavians dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 24 Feb 23