jelaskan karakteristik yang tampak dalam hikayat indraputraRaja Syahsian dan perdana

Berikut ini adalah pertanyaan dari guacomtol pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan karakteristik yang tampak dalam hikayat indraputraRaja Syahsian dan perdana menteri sangat gembira. Setelah memakan obat yang dibawa Indraputera, yaitu sekuntum bunga tunjung, permaisuri hamillah dan melahirkan seorang anak yang elok parasnya yang dinamakan Tuan Puteri indra Seri Bulan. Pada suatu ketika, Indraputera dituduh berbuat jahat dengan dayang-dayang istana dan akhirnya Indraputera dibuang di sebuah negeri yang kotanya terbuat dari batu hitam. Raja negeri ini sangat memuliakan Indraputera dan memberikan hadiah sehelai kain yang dapat menyembuhkan segala macam penyakit kepada Indraputera.

(Hikayat Inderaputera)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alur Hikayat:

  • Indra Putera memberikan sekuntum bunga tunjung untuk permaisuri raja hingga permaisuri tersebut bisa hamil.
  • Suatu hari Indera Putera dituduh melakukan perbuatan jahat pada dayang istana sehingga dia diusir.
  • Di negeri baru, Indera Putera dimuliakan oleh Raja negeri tersebut dan diberi hadiah.

Karakteristik:

Hikayat tersebut menyorot tokoh Indera Putera yang perbuatan baiknya dibalas dengan hal buruk hingga diasingkan. Namun sehubungan dia terus berperilaku baik, di tempat ia diasingkan, dirinya dimuliakan oleh Raja negeri tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnonimBlackSpirit dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Feb 23