etilen glikol dapat ditambahkan ke dalam radiator mobil dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinifauziah3779 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Etilen glikol dapat ditambahkan ke dalam radiator mobil dan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penambahan etilena glikol ke dalam radiator mobilmerupakan penerapandari sifat koligatif larutan yakni penurunan titik beku. Penambahan etilen glikolini berfungsi agar airradiator mobil tidak membeku pada suhu dingin. Sementara proses desalinasi air laut merupakan penerapan dari osmosis balik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewi91070 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22