Berikut ini adalah pertanyaan dari Rikado3301 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Teks eksplanasi merupakan salah satu jenis teks yang berisi tentang proses mengapa dan bagaimana suatu kejadian-kejadian alam, sosial, ilmu pengetahuan, dan budaya dapat terjadi. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa kalimat yang menunjukkan struktur pernyataan umum ditunjukkan dengan nomor 4 yaitu pada kalimat "Secara umum, plc memiliki tiga konsep di dalamnya, yaitu programmable, logic, dan controller. "
Pembahasan:
Macam-macam teks yang ada dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia sangat beragam. Salah satu jenis teks yang telah kita pelajari yaitu teks eksplanasi. Teks eksplanasi merupakan salah satu jenis teks yang berisi tentang proses mengapa dan bagaimana suatu kejadian-kejadian alam, sosial, ilmu pengetahuan, dan budaya dapat terjadi. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa kalimat yang menunjukkan struktur pernyataan umum ditunjukkan dengan nomor 4 yaitu pada kalimat "Secara umum, plc memiliki tiga konsep di dalamnya, yaitu programmable, logic, dan controller. "
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian gagasan pokok dan gagasan pendukung yomemimo.com/tugas/30713857
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Dec 22