Berikut ini adalah pertanyaan dari din6814 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kesimpulan yang disusun bersesuaian dan berkaitan dengan bagian teks lainnya yakni isi dan pendahuluan. Alasannya karena kesimpulan tersebut merangkup ide dan informasi penting yang disampaikan dalam bagian-bagian teks lainnya.
Pembahasan
Soal di atas tidak disertai dengan konteks apapun. Namun berdasarkan hasil pencaharian, didapatkan bahwa soal berkaitan dengan teks diskusi yang judulnya adalah ‘Kesadaran Membayar Pajak’. Siswa diminta untuk menelaah teks tersebut termasuk bagian kesimpulannya, apakah sudah sesuai dengan relevan dengan bagian teks lainnya yakni pendahuluan dan bagian isi.
Soal di atas bisa dijumpai pada halaman 126 buku pelajaran Bahasa Indonesia yang ditujukan bagi siswa kelas 9. Pada pembelajaran terkait, siswa diperkenalkan dengan teks diskusi, yakni jenis teks yang tersaji dengan struktur tertentu. Tujuan pembelajaran ini adalah memberikan pemahaman pada siswa dalam memahami teks diskusi dengan menelaahnya secara mendalam baik susunannya, bagian-bagiannya, penggunaan peranti kohesi, modalitas, konjungsi dan koherensi di dalamnya, pemakaian kosa kata yang emotif dan evaluative dan lain sebagainya.
Teks diskusi sendiri tentu berisi hasil diskusi. Dalam sebuah diskusi, bisa melibatkan tim yang kontra atas suatu gagasan yang dilemparkan dan ada juga tim yang pro atau mendukung gagasan yang dilemparkan. Berbeda dengan teks debat, dalam teks diskusi, yang dicari bukan pihak yang menang dan kalah melainkan pendapat mana yang terbaik untuk bersama.
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang apa yang dimaksud dengan teks diskusi yomemimo.com/tugas/9507783
- Materi tentang Mengidentifikasi struktur teks diskusi yomemimo.com/tugas/6207056
- Materi tentang argumen pro dan argumen kontra dalam teks diskusi yomemimo.com/tugas/13921625
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Detail Jawaban
Kelas : SMP
Mapel : Menelaah Teks Diskusi
Bab : -
Kode : -
#TingkatkanPrestasimu
#SPJ6
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 17 Apr 19