7. Lengkapi kalimat-kalimat berikut dengan kata kerja yang tepat! memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari tasyabae72 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

7. Lengkapi kalimat-kalimat berikut dengan kata kerja yang tepat! memiliki melemahkan a. e. menemukannya menyimpan. Akawio penak b. Kegunaannya bukan untuk mangsa. C. Profesor Nathan yakin perairan air tawar itu masih satwa yang patut untuk diteliti. menghasilkan medan listrik. d. Ikan yang unik itu tubuh tipis seperti belut. Para ilmuwan dari Universitas Toronto, Kanada, yang perairan bagian hulu Sungai Mazaruni yang dangkal dan berlumpur. satwa- di​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban:

6. a) Gunung berapi super merupakan gunung berapi yang lebih hebat kekuatan erupsinya dibanding gunung berapi pada umumnya.

b) Menurut perkiraan para ilmuwan, planet Mars mempunyai gunung berapi super yang meletus secara dahsyat di permukaan planet pada awal mula terbentuknya planet tersebut.

c) Salah satu bukti mengenai keberadaan gunung berapi super di planet keempat terdekat dari Matahari ini adalah adanya bekas aliran lava dalam skala yang sangat besar.

d) Planet Mars selalu menarik untuk diteliti.

e) Para ilmuwan seakan tak pernah bosan untuk memecahkan misteri seputar planet merah tersebut.

f) Untuk membuktikan kebenarannya, masih dibutuhkan petunjuk serta bukti nyata lebih banyak lagi.

g) Karena itu, para ilmuwan masih melakukan penyelidikan lebih dalam.

7. a) Akawio penak menghasilkan medan listrik.

b) Kegunaannya bukan untuk melemahkan mangsa.

c) Profesor Nathan yakin perairan air tawar itu masih menyimpan satwa-satwa yang patut untuk diteliti.

d) Ikan yang unik itu memiliki tubuh tipis seperti belut.

e) Para ilmuwan dari Universitas Toronto, Kanada, yang menemukannya di perairan bagian hulu Sungai Mazaruni yang dangkal dan berlumpur.

Penjelasan:

Untuk menjawab pertanyaan ini, kita perlu membaca dan memahami pertanyaan dengan cermat. Kita perlu mengetahui pengertian dan penggunaan dari masing-masing opsi yang terdapat pada pilihan. Coba untuk masukkan satu persatu dan nilai apakah opsi/pilihan telah diletakkan sesuai konteks.

Detail Jawaban:

Kelas : -

Mapel : Bahasa Indonesia

Materi : (Campuran)

Kata kunci : lengkapi, kata sifat, kata kerja

Kode kategorisasi : -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh entingai044 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 17 Feb 23