usaha menggunakan analisis swot yang disebut threat opportunity strength weakness

Berikut ini adalah pertanyaan dari Sukmamanopo5291 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Usaha menggunakan analisis swot yang disebut threat opportunity strength weakness adalah untuk

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Analisis SWOT (Strengths Weaknesses Opportunities Threats)adalahsebuah pedoman bisnis yang ditujukan untuk mengetahui dan mendalami Kekuatan (Strengths), Kelemahan (Weaknesses), Peluang (Opportunities), dan Ancaman (Threats) dari sebuah organisasi atau perusahaan untuk dapat dijadikan sebuah keputusan bisnis dalam memajukan organisasi atau perusahaannya.

Penjelasan:

Analisis SWOT pertama kali diperkenalkan pada tahun 1960 oleh Albert Humphrey, seorang konsultan manajemen di Stanford Research Institute. Sebelum adanya Analisis SWOT, banyak korporasi-korporasi besar yang tidak memiliki rencana kerja yang memadai dimana mereka tidak memiliki rencana jangka panjang konkrit yang dapat diterapkan. Untuk itu Humphrey dan tim risetnya untuk pertama kalinya mengusulkan metode SWOTini untuk membantu perusahaan-perusahaan besar menerapkanAnalisis SWOT yang dapat cukup obyektif dan dapat dipertanggungjawabkan dalam proses perencanaan bisnis. Sejak itulah Analisis SWOT menjadi populer dan banyak digunakan di perusahaan.

Berikut adalah definisi dari Analisis SWOT (Strengths Weaknesses Opportunities Threats):

Strength (Kekuatan) – Elemen-elemen kekuatan atau kelebihan yang dimiliki suatu organisasi atau perusahaan. Kekuatan yang dimaksud adalah unsur-unsur kelebihan internal perusahaan dibandingkan dengan perusahaan lain yang sejenis.

Weakness (Kelemahan) - Elemen-elemen kelemahan atau kekurangan yang dimiliki suatu organisasi atau perusahaan. Kelemahan yang dimaksud adalah unsur-unsur kekurangan internal perusahaan dibandingkan dengan perusahaan lain yang sejenis.

Opportunities (Peluang) – Elemen-elemen peluang atau kesempatan bisnis yang dapat dimanfaatkan perusahaan untuk meningkatkan keuntungan perusahaan. Peluang bersifat eksternal yang berarti kondisi spesifik di luar perusahaan yang dapat dimanfaatkan untuk kemajuan bisnis.  

Threats (Ancaman) Elemen-elemen ancaman atau potensi gangguan bisnis yang dapat dihindari perusahaan untuk meminimalisir dampak yang buruk untuk perusahaan. Ancaman bersifat eksternal yang berarti kondisi spesifik di luar perusahaan yang patut dihindari atau dicarikan jalan keluarnya.  

Pelajari lebih lanjut:

Penjelasan tentang Analisis SWOT yomemimo.com/tugas/1730497

Penjelasan tentang Contoh Analisis SWOT yomemimo.com/tugas/33346664

Penjelasan tentang Hubungan antara Analisis SWOTdan Strategi Perusahaanyomemimo.com/tugas/32427125

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh h3rm4n6un4w4n dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22