Indonesia merupakan Negara dengan kekayaan alam yang melimpah ruah dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari itsfathireka pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia merupakan Negara dengan kekayaan alam yang melimpah ruah dari Sabang hingga Marauke. Keindahan alam Indonesia memang dianggap tak ada yang mampu menandingi di negara manapun di dunia. Hampir semua pesona alam terdapat di Indonesia dari darat hingga laut. Maka dari itu tak heran jika banyak wisatawan asing yang rela datang jauh-jauh ke Indonesia untuk menikmati keindahan alam Indonesia. Selain keindahan yang disajikan ternyata di dalam keindahan tersebut terdapat banyak hal tersembunyi yang jarang diketahui seperti flora dan fauna yang sangat eksotis. Alam Indonesia yang paling terkenal di mancanegara adalah keindahan pantainya yang terbentang dari barat hingga ke timur. Banyaknya pulau yang ada di Indonesia membuat kekayaan laut dan pantai semakin melimpah ruah. Selain pantai, keindahan dunia bawah laut juga menjadi buruan wisatawan untuk masuk kedalamnya dan ikut menikmati kehidupan bawah laut di Indonesia. Daerah yang memiliki keindahan pantai yang menakjubkan di Indonesia antaranya yang paling terkenal adalah Lampung, Bali dan Raja Ampat. Selain keindahan pantai, Indonesia juga merupakan negara dengan hamparan hutan terbesar di Dunia. Oleh sebab itu Indonesia disebut sebagai paru-paru dunia karena 1/3 hutan di Dunia terdapat di Indonesia. Keindahan hutan di Indonesia memang tak perlu dipertanyakan lagi karena memang hijau hamparan pohon membuat mata seakan terhipnotis. Selain itu hewan dan tumbuhan endemik juga banyak yang menjadi buruan wisatawan yang hanya untuk berfoto untuk mengabadikan momen tersebut.1. Tuliskan tiga ciri isi teks deskripsi tersebut!
2. Tuliskan tujuan teks deskripsi tersebut!
3. Tuliskan jenis teks deskripsi tersebut!
4. Tentukan tiga ciri kebahasaan dalam teks deskripsi tersebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kekayaan

pantai

lautan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahrazeanish dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Dec 22