Kutipan cerita berikut untuk soal 1-3. Hari sudah memasuki pagi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari saraicha365 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kutipan cerita berikut untuk soal 1-3.Hari sudah memasuki pagi. Ayam telah berkokok, tapi Kiki belum juga bangun. Semalam ia tidur telat. la bermain gim di gawainya dan mengabaikan nasihat orang tuanya.
"Kiki, ayo, bangun! Hari sudah pagi ini," ibunya membangunkan.
"Masih mengantuk, Bu. Semalam Kiki tidur telat."
"Ibu kan sudah bilang jangan tidur telat. Kamu tu harus tidur yang cukup."
1. Tokoh dalam cerita tersebut adalah ... dan
2. Waktu terjadinya peristiwa dalam kutipan
cerita tersebut adalah ....
3. Tuturan yang berisi nasihat diucapkan oleh



Bantu plisss, jangan ngasal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. Tokoh dalam peristiwa tersebut adalah Kiki dan Ibu.

Penjelasan : Ibu sedang membangunkan Kiki yang sedang tidur pulas.

2. Waktu terjadi peristiwa adalah pagi hari.

Penjelasan : Karena dijelaskan bahwa Kiki belum bangun padahal sudah pagi.

3. Tuturan nasihat diucapkan oleh Ibu.

Penjelasan : Karena Ibu menasehati Kiki agar tidak tidur telat.

Report kalau salah.

Semoga Membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BaGaScHrIsTiAn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22