1.jelaskan pengertian dari kata kunci! 2.jelaskan apa yang dimaksud dengan nonfoksi! 3.jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari chyrx pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.jelaskan pengertian dari kata kunci!2.jelaskan apa yang dimaksud dengan nonfoksi!
3.jelaskan apa yang dimaksud dengan kalimat efektif!
4.jelaskan apa yang dimaksud dengan pidato!
5.buatlah kalimat dengan menggunakan kata “pidato”!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. kata kunci adalah sebuah kata atau konsep dengan keistimewaan, yang berarti kata apapun yang digunakan sebagai kunci dan kode atau digunakan untuk menghubungkan ke kata lain atau informasi lain.

2. nonfoksi adalah teks yang berisi fakta atau hal-hal yang benar-benar terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Teks nonfiksi dapat ditemukan dalam artikel surat kabar atau majalah, misalnya jurnal tentang sejarah atau ilmiah, biografi, dan karya sastra

3. kalimat efektif adalah kalimat yang disusun berdasarkan kaidah-kaidah yang berlaku, seperti unsur-unsur penting yang harus dimiliki setiap kalimat (subjek dan predikat); memperhatikan ejaan yang disempurnakan; serta cara memilih kata (diksi) yang tepat dalam kalima

4.pidato adalah adalah sebuah pengungkapan pikiran ke dalam bentuk kata-kata. Pidato ditujukan kepada orang banyak. Selain itu, pidato adalah wacana yang disiapkan untuk diucapkan di depan khalayak

5.kalimat menggunakan kata pidato

" pada hari Jumat tanggal 22 Juni 2021 Lala membacakan pidato nya yang bertemakan tentang penting nya menuntut ilmu"

semoga membantu:))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh w2346579 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22