Berikut ini adalah pertanyaan dari adeliac800 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
harus dua ya syairnya pake judul juga
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Belajar untuk masa depan
Belajar haruslah semangat
Rajin tekun serta giat
Agar ilmu mudah didapat
Masa depan semakin dekat
Belajar jangan malas
Belajarlah dengan giat bukan malas
Malas itu adalah penyakit yang harus ditindas
Belajar tekun dengan kuat asas
Capai ilmu hingga setinggi alas
Pembahasan
Syair merupakan puisi lama yang berasal dari Persia atau Arab yang dibawa masuk bersama masuknya Islam ke Nusantara , syair memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
- Bersajak a-a-a-a
- sebait terdiri dari 4 baris
- Biasanya bahasanya menggunakan kiasan
- terdiri dari 8-14 suku kata
- Semua baris adalah isi
Contoh Syair tentang "belajar untuk masa depan"
Belajar haruslah semangat
Rajin tekun serta giat
Agar ilmu mudah didapat
Masa depan semakin dekat
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 22 Apr 22