Berikut ini adalah pertanyaan dari natasyapunu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
17. Kalimat yang menyatakan hubungan sebab akibat adalah *** a. Sebaliknya, es yang lebih ringan tertiup angin yang ada di dalam awan ke lapisan atas awan memiliki muatan positif. b. Ketika kita melihat kilatan cahaya di langit, akan terdapat jeda sebelum terdengar gemuruh C. suara. Hal ini menyebabkan es yang lebih berat berada di lapisan bawah awan dan memiliki muatan negatif. d. Persiapan pelepasan elektron melalui jalur ini membutuhkan waktu sekitar 0,01 sekon.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B
Penjelasan:
karna menggunakan kalimat akan dan sebelum
maaf klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurjulitaaf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 11 Feb 23