36. penyebaran agama islam di indonesia dilakukan oleh pedagang (da'i)

Berikut ini adalah pertanyaan dari indhira9546 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

36. penyebaran agama islam di indonesia dilakukan oleh pedagang (da'i) dari berbagai negara, kecuali . la. arab c. india b. inggris d. china

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyebaran agama Islam di Indonesiadilakukan olehpedagang (da'i) dari berbagai negara, yaitu pedagang dari negara Arab, serta pedagang India, dan juga pedagang Cina. Maka dari itu jawaban yang tepat sesuai soal adalah Inggris, karena Inggris bukan termasuk negara yang menjadi salah satu pintu masuk penyebaran Islam di Indonesia.

Pembahasan

Seperti yang diketahui bahwa pedagang Arab, India, Cina adalah salah satu cara bagaimana Islam dapat menyebar di Indonesia. Imigran Cina Muslim di abad 15 masuk ke Indonesia dan turut membantu islamisasi di Nusantara. Selain bekerja sebagai pedagang, mereka juga bertani serta bertukang. Untuk pedagang Arab masuk Indonesia pada abad 7 sedangkan pedagang India masuk di Indonesia pada abad 13 lebih tepatnya dibawa bangsa Gujarat, India Barat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang masuknya Islam di Indonesia yomemimo.com/tugas/1170054

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22