Berikut ini adalah pertanyaan dari nafisalailatul56 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pidato Kiki
Assalamualaikum wr wb,
Selamat sore salam sejahtera bagi kita semua, saya disini ingin memberikan beberapa informasi terkait dengan membaca. Apakah semua yang hadir disini suka untuk membaca? Apabila ada yang suka alhamdulillah, karena Anda adalah penyumbang angka pembaca di Indonesia. Indonesia adalah salah satu negara dengan pembaca terendah di dunia. Sehingga apa yang saya akan sampaikan adalah berhubungan dengan membaca.
Ada pepatah yang mengatakan buku adalah jendela dunia. Ya itu benar, karena dengan buku kita akan mengetahui informasi yang akan berguna bagi kehidupan. Apakah kalian tahu orang-orang hebat di dunia seperti Bill Gates? Meskipun ia adalah orang terkaya di dunia ia menghabiskan hari-harinya dengan membaca buku.
Singkat cerita, Bill Gates sebagai contoh orang tersukses di dunia bahwa meskipun kita telah menjadi orang yang kaya di dunia, tapi kita juga masih harus haus akan buku.
Terima kasih,
Wassalamualaikum
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LordBadge87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Jun 22