jika penemu angka tidak ada maka apa yang akan terjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari shifa16rizki pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Jika penemu angka tidak ada maka apa yang akan terjadi pada dunia ini ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dunia tanpa angka.

Penjelasan:

Jika kita tidak memiliki angka, maka tidak ada matematika, tiada perdagangan, tiada nama untuk hal-hal penting sebagai urutan selain hanya sebagai sebuah peristiwa, bahkan mungkin kita tidak akan menjadi manusia normal seperti saat ini. Jika kita bertemu dengan "makhluk" yang tidak mengetahui angka di semesta alam ini, maka kemungkinan kita tidak akan atau sangat sulit untuk dapat berkomunikasi dengan mereka.

Semoga membantu ya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cyberpresent dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 Aug 22