Berikut ini adalah pertanyaan dari ibnuaryaarifki pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Assalamu'alaikum anak cucu hantu pemburu Yang diam di rimba sekampung Yang duduk diceruh banir Yang bersandar dipinang burung Yang berteduh dibawah tukas Tali buaya semambu tunggal Kurnia tenku Sultan berimbangan yang diam di Pagaruyung Rumah bertiang terus jelatang Rumah berbendul bayang bayang Bertaburkan batang purut purut Janganlah engkau mungkir setia padaku Matilah engkau ditimpa daulat empat penjuruh alam Mati ditimpa malaikat yang empat puluh empat Mati ditimpa tiang kab'ah Mati dipanah halilintar Mati disambar kilat senjaapa pesan dalam puisi tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
izin menjawab mohon maaf jika salah
Penjelasan:
menurut saya ini tentang kesetiaan, janganlah engkau mungkir walau apapun yang terjadi, karena jika kamu mati maka kamu akan mati dengan mulia.
mohon maaf kalo salah ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadarrayyen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 22 Nov 22