1. Cari 5 kata benda dari teks pidato berikut, kemudian

Berikut ini adalah pertanyaan dari mnayakaf pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Cari 5 kata benda dari teks pidato berikut, kemudian buat kalimatnya dan tentukan apakah termasuk *abstrak ataukah konkret* 2. Cari 5 kata kerja aktif, kemudian buat kalimatnya dan tentukan kalimatnya apakah *transitif ataukah intransitif*​
1. Cari 5 kata benda dari teks pidato berikut, kemudian buat kalimatnya dan tentukan apakah termasuk *abstrak ataukah konkret* 2. Cari 5 kata kerja aktif, kemudian buat kalimatnya dan tentukan kalimatnya apakah *transitif ataukah intransitif*​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: kelestarian, warga desa suka maju, manfaatnya, banjir, penyakit, demam berdarah, diare, hutan, lingkungan, peringatan, penghargaan, keindahan, air, hujan, arus

Penjelasan:

Kata benda adalah kelas kata yang menyatakan nama dari seseorang, tempat, peristiwa, benda, dan segala hal yang dibendakan.

Kata benda konkret adalah kata benda yang memiliki referensi yang dapat ditangkap panca indra. Dalam teks tersebut contoh kata benda konkret adalah warga, desa, banjir, penyakit, demam berdarah, diare, hutan, lingkungan, air, hujan, dan arus.

Kata benda abstrak adalah kata benda yang referensinya berupa konsep abstrak. Contoh kata beda abstrak dalam teks tersebut adalah kelestarian, manfaatnya, peringatan, penghargaan, dan keindahan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Penggerutu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Nov 22