bacalah teks berikutkerukunan antar umat beragama yang tercipta di Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari afifalqia pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bacalah teks berikutkerukunan antar umat beragama yang tercipta di Indonesia merupakan keadaan yang patut kita syukuri. Ungkapan rasa syukur dapat kita lakukan dengan mengembangkan dan menerapkan sikap toleransi dalam kehidupan sehari-hari dan selalu menjaga kerukunan bangsa
1. Tulislah pokok pikiran pada teks

bacalah teks berikut
kereta api Kahuripan dari Bandung ke Kediri anjlok di desa kaligunting Saradan,Madiun,Jawa Timur. kecelakaan diduga disebabkan terlepasnya engsel dan AS kereta sehingga roda kereta keluar jalur.
tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.mungkin karena kereta hanya diisi sekitar 50 penumpang.saat ditemui di lokasi kejadian,kepala humas PT kereta api daerah operasi VII Madiun Wahyu Kartono menuturkan, penyebabnya pasti kecelakaan ada beberapa kemungkinan,antara lain faktor sarana kereta,prasarana rel,dan faktor teknis lainnya
2.apa kalimat penjelas pada paragraf tersebut ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Pokok pikiran pada teks tersebut adalah "Kerukunan antar umat beragama".

2. Kalimat penjelas pada paragraf tersebut ​adalah ada pada kalimat kedua dan seterusnya, yaitu : "...Kecelakaan diduga disebabkan terlepasnya engsel dan as kereta sehingga roda kereta keluar jalur. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Mungkin karena kereta hanya diisi sekitar 50 penumpang. Saat ditemui di lokasi kejadian, Kepala Humas PT Kereta Api Daerah Operasi VII Madiun, Wahyu Kartono menuturkan, penyebabnya pasti kecelakaan ada beberapa kemungkinan, antara lain faktor sarana kereta, prasarana rel, dan faktor teknis lainnya."

Penjelasan:

1. Pokok Pikiran dalam suatu teks didefinisikan sebagai suatu ide utama, pikiran utama, gagasan utama, gagasan pokok, inti masalah, maupun masalah utama yang ada dalam sebuah paragraf bacaan.

2. Kalimat penjelas dalam suatu teks didefiniskan sebagai salah satu unsur dalam suatu paragraf yang isinya mengenai uraian dari kalimat utamanya dan berfungsi sebagai pelengkap kalimat utama dalam sebuah paragraf pada sebuah teks bacaan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang pokok pikiran pada

yomemimo.com/tugas/14843693

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MTRivaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22