Mengapa bangsa Indonesia meyakini kebenaran makna Pancasila sebagai pedoman dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari leearning pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa bangsa Indonesia meyakini kebenaran makna Pancasila sebagai pedoman dan acuan dalam melakukan segala tindakan dalam berbagai bidang kehidupan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bangsa Indonesia meyakini kebenaran makna Pancasila sebagai pedoman dan acuan dalam melakukan segala tindakan dalam berbagai bidang kehidupan adalah karena Pancasila berisikan makna dari tuntutan hidup warga Indonesia. Sebagai suatu ideologi bangsa.

Pembahasan

Pancasila merupakan dasar dari segala keputusan yang mencerminkan kepribadian bangsa. Pancasila juga dapat diartikan sebagai ideologi negara Indonesia, yang menjadi dasar untuk mengatur pemerintahan negara. Karena Pancasila memiliki nilai-nilai yang sistematis, fundamental, dan holistik, maka kedudukan dan fungsi Pancasila memiliki makna sebagai pandangan hidup dengan fungsi utama sebagai dasar bangsa Indonesia. Pancasila menempati kedudukan utama sebagai sumber segala informasi hukum atau hak-hak dasar negara dalam sistem hukum Indonesia.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Pancasila: yomemimo.com/tugas/346940

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22