18. Penulisan kalimat langsung yang tepat adalah ... A. Dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yayaalya328 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

18. Penulisan kalimat langsung yang tepat adalah ... A. Dengan gugup Cinderella berkata, "saya ingin pergi pergi ke pesta, tapi mereka meninggalkan aku di sana", B. "Mengapa engkau menangis, Cinderella", sebuah suara lembut berbisik. C. Sekarang saatnya kamu harus pergi Cinderella, "Bisik ibu peri". D. Thu Peri herkata, "Pergilah Cinderella, tapi kamu harus pulang sebelum tengah malam".​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Thu Peri herkata, "Pergilah Cinderella, tapi kamu harus pulang sebelum tengah malam".

Penjelasan:

Pilihan A salah karena di akhir kalimat harusnya tanda titik, bukan koma

Pilihan B salah karena di akhir pertanyaan harusnya ada tanda tanya

Pilihan C salah karena kebalik. Harusnya kalimat pertama yang diberi tanda petik, bukan kalimat kedua

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizalhendriperp4wlzh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 25 Feb 23