Jelaskan objek tersebut dan mengapa kalian menyukainya selama 1 menit.

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayulia1288 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan objek tersebut dan mengapa kalian menyukainya selama 1 menit. gunakan kalimat perincian atau manjas personifikasi yang telah kalian pelajari, ya!Tolong di jawab secepatnya
dan tolong jangan ngasal
tolong di jawab yang benerr okeee​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal berkaitan dengantugas membuat vlog selama 1 menitpada pelajaran Bahasa Indonesia. Siswa diminta mengakses internet lalu memilih objek yang mereka suka. Objek ini bisa apa saja seperti makanan, hewan, tempat, pemandangan dan lain-lain. Setelahnya, siswa diminta menjelaskan objek dengan menyampaikan mengapa ia menyukai objek terpilih. Dalam menjelaskan, siswa diharapkan menggunakan kalimat perincian ataupun majas personifikasi.

Berikut contoh penjelasan yang bisa disampaikan dalam vlog 1 menit dengan objek berupa makanan:

  • Saya sangat suka mengkonsumsi sayuran yang difermentasikan. Selain rasanya menggugah selera, komposisinya juga menyehatkan tubuh karena mengandung bakteri baik yang menyehatkan sistem pencernaan. Makanan hasil fermentasi dari bahan sayuran yang saya sukai antara lain acar, kimchi dan sauerkraut. Acar bisa dibuat dari beragam jenis sayuran misalnya dari bawang, timun, lobak, buncis dan lain-lain. Sedangkan kimchi biasanya dari sawi putih dan daun bawang. Sementara sauerkraut hanya menggunakan kubis sebagai bahan utama. Rasa makanan ini asam segar asin namun mampu membangkitkan selera makanku.

Pembahasan

Berikut rincian teks di atas:

  1. Kalimat berisi majas personifikasi: Rasa makanan ini segar dan mampu membangkitkan selera.” Majas personifikasinya pada frasa ‘membangkitkan selera’ sebab makanan ditempatkan seolah-olah punya kemampuan seperti manusia untuk membikin bangkit sesuatu.
  2. Kalimat perincian:Acar bisa dibuat dari beragam jenis sayuranmisalnya dari bawang, timun, lobak, buncis dan lain-lain

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Dec 22