Berikut ini adalah pertanyaan dari kadekirma22 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tetralogi Laskar Pelangi – Andrea Hirata
Tetralogi Laskar Pelangi adalah salah satu novel persahabatan paling populer. Novel ini terbagi menjadi empat buku yaitu laskar pelangi, Sang Pemimpi, Edensor, dan Maryamah Karpov.
Secara garis besar, tetralogi Laskar Pelangi memotret kehidupan di sebuah desa terpencil dengan fasilitas pendidikan yang minim.
Meskipun gedung sekolahnya tidak layak dengan jumlah murid tidak lebih dari 10 anak, namun para laskar pelangi ini tidak patah semangat.
Selain mengandung banyak pesan moral, novel ini sekaligus menjadi jendela untuk kita melihat kehidupan di daerah-daerah terpencil butuh bantuan untuk mendapat fasilitas yang lebih layak.
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindatalita13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 May 22