Berikut ini adalah pertanyaan dari slenderman135828 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
• Teks narasi adalah...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kelas: SMA
Pelajaran: Bhs Indonesia
Kategori: Teks narasi
Pembahasan:
Teks narasi adalah teks yang menceritakan terjadinya suatu peristiwa dari awal hingga akhir.
Ciri-cirinya adalah:
- ada alur cerita, tema, amanat, latar dan penokohan
- unsur perbuatan diutamakan
- fokus pada menjawab pertanyaan ' apa yang sebenarnya terjadi'
- ada konflik
Strukturnya adalah
- Pembukaan cerita atau peristiwa dengan pengenalan tema yang akan difokuskan
- perkembangan cerita
- akhir cerita dengan amanat yang disampaikan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sandi13237 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 04 Jul 22