Berikut ini adalah pertanyaan dari desiultikasaridesi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Sebagai pulau yang terkenal menjadi destinasi wisata, tentu Bali selalu didatangi oleh para turis baik lokal maupun mancanegara. Namun, tidak semua turis ini diizinkan untuk melihat upacara sakral yang satu ini. Mereka perlu mendapatkan izin dari keluarga yang bersangkutan. Walaupun tradisi Ngaben ini diadakan seolah-olah begitu meriah, tetap saja ini merupakan acara berduka. Tujuan Ngaben diadakan adalah agar keluarga yang ditinggalkan tak bersedih dan arwah yang meninggal diharapkan hidup bahagia di nirwana. Perlu biaya yang cukup besar jika ingin mengadakan budaya Ngaben ini. Karena Ngaben dikenal sebagai tradisi mengurus jenazah termahal dan terlama. Belum lagi berbagai atribut keagamaan dan upacara yang perlu disediakan oleh pihak keluarga. Walau demikian, tradisi ini harus dijaga dan dilestarikan. Alhasil tradisi ini tetap dipertahankan oleh umat Hindu dan menjadi salah satu budaya khas Pulau Bali.19. Konjungsi antarkalimat yang digunakan dalam teks ekplanasi di atas adalah ....
a.namun dan sebagai
b.namun dan walau demikian
C. belum lagi dan namun
d. walau demikian dan tetapi
20. Fenomena budaya yang dijelaskan dalam teks ekplanasi di atas adalah ....
a. tradisi budaya agama Hindu
b. upacara adat yang paling popular C.upacara Ngaben di Bali
d.upacara bersih desa di Bali
a.namun dan sebagai
b.namun dan walau demikian
C. belum lagi dan namun
d. walau demikian dan tetapi
20. Fenomena budaya yang dijelaskan dalam teks ekplanasi di atas adalah ....
a. tradisi budaya agama Hindu
b. upacara adat yang paling popular C.upacara Ngaben di Bali
d.upacara bersih desa di Bali
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
19. b
20. c
Penjelasan:
Maaf kalau salah. Saya bukan guru ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riskisantika36 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 18 Feb 23