Paragraf atau struktur yang berisi manfaat-manfaat dari objek yang diamati

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaskia5940 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Paragraf atau struktur yang berisi manfaat-manfaat dari objek yang diamati dari teks laporan hasil observasi disebut ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Paragraf atau struktur yang berisi manfaat-manfaat dari objek yang diamati dari teks laporan hasil observasi disebut deskripsi manfaat. Terdapat 3 struktur teks laporan hasil observasi, yaitu:

  • Pernyataan Umum
  • Deskripsi Bagian
  • Deskripsi Manfaat

Pembahasan

Berikut adalah penjelasan mengenai struktur pada teks laporan hasil observasi.

1. Pernyataan Umum

Merupakan bagian paling awal pada teks laporan hasil observasi menguraikan tentang defisini atau pembahasan umum mengenai objek atau topik yang dibahas.

2. Deskripsi Bagian

Pada bagian ini berisi tentang detail dari objek atau topik yang dibahas. Misal teks yang menjelaskan mengenai olah raga sepak bola maka akan membicarakan tentang berapa orang yang dapat bermain, lama permainan, jenis pelanggaran, dan lain sebagainya.

3. Deskripsi Manfaat

Merupakan bagian akhir pada teks laporan hasil observasi yang menguraikan tentang manfaat dari objek yang diamati.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian teks observasi yomemimo.com/tugas/314954

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nvrhernas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22