Apa kebutuhan manusia yang ditunjang dengan teknologi produksi pangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Baiqs7626 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa kebutuhan manusia yang ditunjang dengan teknologi produksi pangan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teknologi pangan dalam kontribusinya menyokong kebutuhan manusia

Pembahasan:

Manusia memiliki berbagai kebutuhan dalam hidupnya. Kebutuhan manusia mulai dari pangan, sadang, dan juga papan. Kebutuhan akan pangan ialah kebutuhan akan makanan. Sandang ialah kebutuhan akan pakaian dan papan adalah kebutuhan akan tempat tinggal atau rumah.

Seiring dengan berkembangnya zaman, teknologi mulai semakin maju dalam menyokong kebutuhan manusia, tak terkecuali teknologi produksi. Berkembangnya teknologi produksi membantu manusia dalam hal memproduksi lebih efisiens lagi. Salah satu contohnya ialah traktor. Dahulu kala, dalam membajak sawah dibutuhkan bantuan sapi, namun dengan kemajuan teknologi hal ini dapat dibantu dan digantikan dengan menggunakan traktor. Contoh lainnya yaitu mesin penggiling padi, kincir air untuk persawahan, dan lain lain.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi mengenai teknologi pangan pada yomemimo.com/tugas/11838822

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22