Sebutkan nama-nama pahlawan sebelum tahun 1908 dan daerah tempat asalnya.

Berikut ini adalah pertanyaan dari zahraspelsyad2669 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan nama-nama pahlawan sebelum tahun 1908 dan daerah tempat asalnya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

》Tuanku Imam Bonjol

Lahir: Sumbar 1772

Wafat : Manado 08-11-1864

》Ki Hajar Dewantara

Lahir : Pakualaman 02-05-1889

Wafat: Yogyakarta 26-04-1959

》R.A Kartini

Lahir : Jepara 21-04-1879

Wafat : Rembang 17-09-1904

》Sisingamangaraja XII

Lahir : Bakara 1849

Wafat : Tanah Batak 17-06-1907

Penjelasan:

Sebenarnya masih banyak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lauradaniella233 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Apr 23