17. Perhatikan ilutrasi teks berikut! Pandemi covid-19 tengah menghantui seluruh

Berikut ini adalah pertanyaan dari baworbima86 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

17. Perhatikan ilutrasi teks berikut! Pandemi covid-19 tengah menghantui seluruh negeri bahkan dunia. Bahaya terbesar dari virus ini adalah penyebarannya yang sangat cepat dan eksponensial atau berlipatganda. Namun dibalik bahaya kesehatan tampaknya terdapat bahaya lain yang tersemat di dalamnya. Pandemi ini mengoyak- ngoyak persatuan bangsa.dalam struktur tesk tanggapan,kutipan tersebut terdapat pada bagian a.kontesk b.deskripsi c.argumentasi d.penilaian​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B

Penjelasan:

Dalam ilustrasi teks di atas, kutipan yang terdapat pada bagian deskripsi. Deskripsi adalah bagian dari struktur teks yang digunakan untuk menggambarkan atau mendeskripsikan sesuatu, seperti kondisi, situasi, atau fenomena. Dalam kutipan tersebut, penulis mendeskripsikan pandemi covid-19 sebagai virus yang memiliki bahaya penyebaran yang cepat dan eksponensial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ezasajah123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Mar 23