Berikut ini adalah pertanyaan dari salsa4920 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Konflik dalam cerita tersebut adalah ketika Kancil berbohong akan membagikan makanan pada buaya sehingga buaya mulai berjejer dan Kancil berhitung sambil melompati punggung Buaya sampai di seberang sungai tanpa membagikan makanan seperti katanya. Akibatnya, buaya marah dan mengeram.
Suatu hari, si Kancil sedang berjalan-jalan di pinggir hutan mencari udara segar. la merasa jengah berada di dalam hutan yang karena pohon-pohon dan tajuknya menutupi lantai hutan. Dia berjemur di bawah terik matahari. Lantas, ia diam di tepi sungai hingga ia merasa lapar. Ia membayangkan betapa nikmatnya memakan mentimun dari ladang di seberang sungai, tetapi ia tidak tahu bagaimana caranya menyeberangi sungai. Tiba-tiba terlonjak kegirangan lantas berseru, "Buaya ayo, keluar!" Aku punya makanan untukmu!"
Mendengar bahwa mereka akan dibagi makanan, para Buaya segera berjajar dari tepi sungai satu ke tepi sungai lainnya sehingga membentuk seperti jembatan. "Aku akan menghitung jumlah kalian," kata Kancil mulai berhitung sambil melompati punggung Buaya satu ke Buaya lainnya. Hingga akhirnya di sampai di seberang sungai. Sampai di seberang sungai, Kancil tertawa dan berterima kasih atas jembatan yang dibuat oleh para Buaya. Para Buaya mengeram dan mengatakan akan memakan si Kancil apabila mereka bertemu kembali.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febilaarzahwa8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Apr 23