F. Hasil pengamatan: Insulin merupakan jenis obat untuk menangani diabetes

Berikut ini adalah pertanyaan dari gangsar29 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

F. Hasil pengamatan: Insulin merupakan jenis obat untuk menangani diabetes yang umumnya dianjurkan dokter kepada pasien. Bagi penderita diabetes tipe 1, insulin dibutuhkan karena pankreas penderita yang tidak lagi memproduksi insulin. Padahal, insulin berperan dalam memproses gula darah agar menjadi energi. Pada dasarnya ada empat jenis insulin, yaitu insulin yang dapat bekerja dengan kilat dalam kurun waktu 30 menit setelah diberikan kepada pasien. Efeknya hanya berlangsung selama 3 sampai 5 jam. Insulin yang bekerja secara reguler atau dalam waktu singkat, yaitu sekitar 30 menit setelah diberikan kepada pasien. Efeknya dapat bertahan sampai dengan 12 jam. Insulin yang bekerja secara maksimal dalam kurun waktu 4 jam setelah diberikan kepada pasien. Puncak efeknya dapat berlangsung antara 4 sampai 12 jam. Efeknya dapat bertahan sampai dengan 24 jam. Insulin yang bekerja dalam kurun waktu panjang dalam kurun waktu 4 jam setelah diberikan kepada pasien. Efeknya dapat bertahan sepanjang hari, bahkan lebih. Sumber: K. Safira, Buku Pintar Diabetes: Kenali, Cegah, dan Obatil, temukan gagasan utama pada setiap paragraf teks laporan hasil observasi tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gagasan utama:

Paragraf 1: Insulin merupakan jenis obat untuk menangani diabetes yang umumnya dianjurkan dokter kepada pasien.

Paragraf 2: ada empat jenis insulin yang dapat bekerja dengan kilat dalam kurun waktu 30 menit

Paragraf 3: Insulin yang bekerja secara reguler atau dalam waktu singkat, yaitu sekitar 30 menit

Paragraf 4: Insulin yang bekerja secara maksimal dalam kurun waktu 4 jam

Paragraf 5: Insulin yang bekerja dalam kurun waktu panjang dalam kurun waktu 4 jam setelah diberikan kepada pasien.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iyuliana095 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23