Ideologi pancasila mempuyai ciri-ciri khusus dibandingkan dengan ideologi lainnya, terutama

Berikut ini adalah pertanyaan dari fhirsya3004 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ideologi pancasila mempuyai ciri-ciri khusus dibandingkan dengan ideologi lainnya, terutama dalam pengambilan keputusan, pengambilan keputusan yang menjadi ciri khas ideologi pancasila adalah......

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

nilai-nilai dan cita-citanya tidak dipisahkan dari luar, melainkan digali dan diambil dari kekayaan rohani, moral dan budaya masyarakatnya sendiri.

  • 1. Nilai dan cita-cita sudah hidup dalam masyarakat.

  • 2. Hasil musyawarah dan konsensus masyarakat.

  • 3. Dimiliki seluruh rakyat dan ideologi ini menjiwai ke dalam kepribadian masyarakat.

  • 4. Sistem Pemerintahan yang terbuka.

  • 5. Dinamis dan reformis.

Penjelasan:

maaf kalo salah semoga membantu ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh etiklindawati05 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23