Contoh Kalimat Deskripsi ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari celsiverseli pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh Kalimat Deskripsi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Harimau dapat mencapai tinggi 1,5 meter, panjang 3,3 meter, dan berat 300 kilogram

2. Bulunya berwarna putih dan cokelat keemas-emasan dengan belang atau loreng berwarna hitam

3. Kuda mempunyai ekor sepanjang 1 meter

4. Cecak memiliki metode yang ampuh dalam melindungi diri dari para musuhnya, yaitu dengan melepaskan ekornya sendiri

5. Hewan kutub memiliki kemampuan yang ampuh dalam mempertahankan tubuhnya agar tidak kedinginan saat musim dingin yaitu dengan bantuan bulunya yang amat tebal

#jadikanjawabantercedas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh regenbeldensky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23